Bomber timnas Prancis, Olivier Giroud (atas). Giroud di ambang memecahkan rekor gol Henry di timnas.

Alasan Giroud tak Terobsesi Pecahkan Rekor Gol Thierry Henry di Timnas Prancis

REPUBLIKA.CO.ID, MILAN -- Olivier Giroud menegaskan dia tidak terobsesi untuk memecahkan rekor gol Thierry Henry. Ini konteksnya dalam petualangan mereka di di tim nasional Prancis.  Giroud telah mencetak 48 gol bersama Les Blues. Ia hanya tertinggal tiga gol dari Henry. Nama terakhir merupakan top skor sepanjang masa skuad ayam jantan.  Henry sudah pensiun. Sementara Giroud masih aktif bermain. Itu artinya, peluang yang...

Penyerang AC Milan Zlatan Ibrahimovic tak masuk dalam skuad untuk laga kontra Juventus.

Milan tanpa Giroud dan Ibrahimovic Lawan Juventus

REPUBLIKA.CO.ID, TURIN – AC Milan tak akan diperkuat dua penyerang gaeknya dalam laga bigmatch Serie A Liga Italia kontra Juventus. Zlatan Ibrahimovic dan Olivier Giroud tak masuk dalam daftar skuad Milan melawan Nyonya Tua di Stadion Allianz, Turin, Senin (20/9) dini hari WIB. Untungnya kiper Mike Maignan tersedia. Menurut La Gazzetta dello Sport, dikutip Football Italia, Ahad (19/9), kiper Prancis itu...