Pengunjung melihat pameran seni dalam Arte Indonesia Arts Festival 2014 di JCC, Senayan, Jakarta Pusat, Ahad (16/3) malam. Pameran seni ini meliputi pameran seni instalasi, video, lukis, fotografi hingga street art.

Galar Manunggal Gelar Pameran Seni

REPUBLIKA.CO.ID, YOGYAKARTA – Kelompok seni Galar Manunggal yang beranggotakan pelukis berumur di atas enam puluh tahun menggelar pameran seni di Posnya Seni Godod  Jalan Suryodiningratan MJ II/ 641 Gang Rahmat Kavlling BNI Yogyakarta. Pameran yang berlangsung 20–31 Mei 2014 ini memamerkan karya lukis anggota Gelar Manunggal. Salah seorang tokoh Galar Manunggal, Tulus Warsito, dalam pembukaan mengatakan Galar Manunggal beranggotakan...