Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo  mengatakan bahwa zakat yang dihimpun dari aparatur sipil negara (ASN) Pemerintah Provinsi Jateng sampai pekan kedua Oktober 2022 mencapai Rp57 miliar.

Gubernur: Zakat ASN Pemprov Jateng 2022 Mencapai Rp 57 miliar

REPUBLIKA.CO.ID, SEMARANG--Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo mengatakan bahwa zakat yang dihimpun dari aparatur sipil negara (ASN) Pemerintah Provinsi Jateng sampai pekan kedua Oktober 2022 mencapai Rp 57 miliar. "Terhitung sampai pekan kedua Oktober 2022 ini sudah terhimpun zakat dari ASN sebesar Rp57 miliar atau setara dengan total zakat ASN pada 2021," kata Ganjar Pranowo di Semarang, Ahad (16/10/2022). Ia mengungkapkan, saat...

 Bantuan langsung Rumah Zakat dan Kitabisa.com diserahkan kepada Wali Kota semarang Hendrar Prihadi disaksikan langsung oleh Gubernur Jawa Tengah yaitu Ganjar Pranowo dan Ketua Baznas Jateng Ahmad Darodji, Rabu (13/5) lalu.

Ganjar: Pengelolaan Dana Baznas Jateng Transparan dan Bisa Diaudit

REPUBLIKA.CO.ID, SEMARANG--Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo mengatakan pengelolaan dana yang dikumpulkan pada Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Jateng sesuai aturan agama Islam dan dilakukan secara transparan, serta bisa diaudit."Apalagi sumber dana yang masuk berasal dari zakat infak dan sodaqoh(sedekah). Tidak hanya mereka membagikan atau mengumpulkan saja, muzaki mustahiknya dicatat, tapi governence-nya juga dicatat," kata diadi Semarang, Kamis (7/7/2022). Hal tersebut...