Advertisement
#pemukulan-siswa-stip
Rabu , 11 Jan 2017, 13:25 WIB
Siswa STIP Tewas Dianiaya Senior, Menhub Bebas Tugaskan Kepala Sekolah
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi membebastugaskan kepala sekolah Sekolah Tinggi Ilmu Pelayaran (STIP) terkait tewasnya siswa STIP tingkat 1 usai dianiaya seniornya di sekolah. "Hari ini...
Rabu , 11 Jan 2017, 10:45 WIB
Dikeroyok Seniornya, Siswa Taruna STIP Tewas
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Seorang siswa Taruna Sekolah Tinggi Ilmu Pelayaran (STIP) tingkat 1, Amirulloh Adityas Putra (19 tahun) meregang nyawa setelah dikeroyok oleh beberapa orang kakak tingkatnya. Pengeroyokan terjadi di salah satu gedung STIP, Jalan Marunda Makmur Kelurahan Marunda, Kecamatan Cilincing, Jakarta Utara."Pengeroyokan itu mengakibatkan korban meninggal dunia, dengan korban Taruna STIP Tingkat 1," ujar Kabid Humas Polda Metro...