#penembakan-hanau-jerman
Ahad , 23 Feb 2020, 05:52 WIB
Penembakan di Hanau Buka Kembali Lembar Ekstremisme Jerman
REPUBLIKA.CO.ID, oleh Dwina Agustin Serangan yang membunuh sembilan orang di Hanau, Jerman, membawa pertanyaan besar posisi pemerintah untuk melawan kebencian. Alasan rasisme yang menjadi dalang penembakan ditanggapi dengan keras oleh...
Jumat , 21 Feb 2020, 17:15 WIB
Pelaku Penembakan di Jerman Unggah Manifesto tentang Rasisme
REPUBLIKA.CO.ID, BERLIN -- Pelaku penembakan di Hanau, Jerman telah mengunggah manifesto yang berisi teori konspirasi dan pandangan rasisme. Pelaku yang diidentifikasi sebagai Tobias R (43 tahun) dan warga negara Jerman, ditemukan tewas bunuh diri di rumahnya setelah melakukan serangan penembakan di dua bar shisha di Hanau. "Dia telah mengunggah sebuah pesan melalui video dan sebuah manifesto yang berisi mengenai teori konspirasi,...