#penutupan-lokalisasi-dolly
Kamis , 02 Jun 2016, 17:18 WIB
Dolly Jadi Percontohan Penutupan Lokalisasi
REPUBLIKA.CO.ID,SURABAYA – Kawasan bekas lokalisasi Gang Dolly di Surabaya akan dijadikan referensi bagi daerah lain untuk pemberdayaan warga terdampak penutupan lokalisasi. Menteri Sosial, Khofifah Indar Parawansa, menyatakan, kawasan Dolly...
Selasa , 15 Jul 2014, 19:01 WIB
Geliat Usaha Mandiri Warga Terdampak Penutupan Dolly
REPUBLIKA.CO.ID,SURABAYA -- Beragam pelatihan usaha yang dilakukan Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya, Jawa Timur (Jatim), terhadap warga terdampak penutupan lokalisasi prostitusi di Gang Dolly-Jarak, Kelurahan Putat Jaya, Kecamatan Sawahan, kini mulai terlihat hasilnya. Beberapa warga terdampak yang sebelumnya bekerja mengikuti geliat bisnis maksiat itu kini mulai beranjak mandiri dengan menyemai mata pencaharian baru. Beberapa warga yang telah selesai mengikuti pelatihan, memamerkan...
Ahad , 10 Nov 2013, 14:43 WIB
Wali Kota Matangkan Persiapan Penutupan Lokalisasi Dolly
REPUBLIKA.CO.ID, SURABAYA -- Kota Surabaya memperingati Hari Pahlawan 10...