Calon Tunggal Gubernur Bank Indonesia (BI) Perry Warjiyo usai mengikuti fit and proper test oleh Komisi XI DPR di Kompleks Parlemen Senayan, Jakarta, Senin (20/3/2023). Komisi XI DPR RI sepakat memilih Perry Warjiyo untuk kembali menjabat sebagai Gubernur Bank Indonesia (BI) untuk periode 2023-2028 setelah melalui proses uji kelayakan dan kepatutan atau fit and proper test.

DPR Sepakat Perry Warjiyo Jadi Gubernur BI Periode 2023-2028

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Rapat Paripurna DPR pada hari ini (21/3/2023) mengumumkan hasil uji kelayakan dan kepatutan atau fit and proper test calon Gubernur Bank Indonesia (BI) periode 2023-2028. DPR menyatakan sepakat perry Warjiyo menjadi Gubernur BI periode 2023-2028. "Setelah mendengarkan masukan, saran, dan pendapat seluruh fraksi rapat internal Komisi XI DPR memutuskan secara musyawarah, mufakat, aklamasi, menyetujui sodara Perry Warjiyo menjadi...

Kementerian Keuangan, LPS, OJK, dan Bank Indonesia menggelar konferensi pers konferensi pers Hasil Rapat Berkala Komite Stabilitas Sistem Keuangan (KSSK) I Tahun 2023, Selasa (31/1).

Rupiah Diyakini akan Menguat, BI Lihat 5 Sinyal Ini

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Bank Indonesia (BI) yakin pasar rupiah akan terus menguat. Gubernur BI Perry Warjiyo mengungkapkan keyakinan tersebut berdasarkan lima sinyal dari faktor fundamental.  “Satu, pertumbuhan ekonomi Indonesia yang cukup baik dibandingkan ekonomi global meskipun ada revisi dari IMF,” kata Perry dalam konferensi pers Komite Stabilitas Sistem Keuangan (KSSK), Selasa (31/1/2023).  Dibandingkan sejumlah negara emerging market, Perry menyebut...