Kabid Hukum Polda Jabar Kombes Nurhadi Handayani di Pengadilan Negeri Bandung, Senin (1/7/2024).

Polda Jabar Akhirnya Muncul di Sidang Praperadilan Pegi Setuawan

REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Tim hukum Kepolisian Daerah Jawa Barat (Polda Jabar) menghadiri sidang praperadilan tersangka utama kasus pembunuhan Vina dan Eky Cirebon, yakni Pegi Setiawan di Pengadilan Negeri Bandung. Pada persidangan pertama, perwakilan Polda Jabar yang mengusut kasus pembunuhan di Kota Cirebon pada 2016, tidak hadir. "Pada hari ini, kami dari tim kuasa hukum dari Polda Jawa Barat tentunya sesuai dengan...

Petugas Kepolisian menggiring tersangka kasus pembunuhan Pegi Setiawan untuk dihadirkan pada konferensi pers yang digelar di Gedung Ditreskrimum Polda Jabar, Bandung, Jawa Barat, Ahad (26/5/2024). Polda Jabar berhasil menangkap Pegi Setiawan alias perong atas dugaan kasus pembunuhan Vina Dewi Arsita dan Muhammad Rizky yang terjadi di Cirebon pada tahun 2015 silam.

Berkas Perkara Kasus Pembunuhan Vina dengan Tersangka Pegi Dilimpahkan ke Kejati Jabar

REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG----Berkas perkara kasus pembunuhan Vina dan Eky di Cirebon tahun 2016 silam telah dilimpahkan ke Kejaksaan Tinggi (Kejati) Jawa Barat, Kamis (20/6/2024) pagi. Dalam kasus tersebut, pelaku utama yang telah ditetapkan tersangka yaitu Pegi Setiawan alias Robi Irawan alias Perong. Kabid Humas Polda Jawa Barat Kombes Pol Jules Abraham Abast mengatakan, berkas perkara tahap pertama kasus pembunuhan Vina dan Eky...