Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil (Emil)

Asal tak Langgar Aturan, Emil Siap Ikut TKD Jokowi

REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil menyatakan siap menjadi tim pengarah kampanye pemenangan Jokowi-Ma'ruf Amin, dengan catatan asal tidak melanggar aturan. Menurutnya, selama tak melanggar aturan tak masalah kepala daerah mendukung pasangan capres tertentu."Yang penting jangan melanggar aturan. Kalau melanggar saya nggak ikut, kalau tidak melanggar saya ikut," ujar Ridwan Kamil, di Bandung, Jumat.Pria yang akrab disapa...

Presiden Joko Widodo (Jokowi) bersama Gubernur NTB TGB Zainul Majdi

TGB Fokus Dukung Jokowi Usai Masa Jabatan Usai

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Gubernur Nusa Tenggara Barat (NTB) Tuan Guru Bajang (TGB) Zainul Majdi menyatakan siap mendukung Joko Widodo dalam kontestasi pemilihan presiden (pillpres) 2019. TGB yang menyatakan akan mendukung Jokowi akan berakhir masa jabatannya dalam waktu dekat. TGB mengaku, sebagai outgoing governor akan menuntaskan pekerjaannya sebagai pemimpin NTB hingga 17 September 2018. "Tentu ketika saya selesai saya akan...

Mantan Panglima TNI Jenderal Gatot Nurmantyo

Jumat , 14 Sep 2018, 19:01 WIB

Gerindra Hormati Apapun Keputusan Gatot

Sekjen Nasdem Johnny G Plate

Kamis , 13 Sep 2018, 18:49 WIB

Koalisi Jokowi tak Khawatir SBY 'Turun Gunung'