#proyek-pltgu-pln
Selasa , 10 Jan 2017, 23:55 WIB
PLTGU Jawa 1 Dikhawatirkan Bernasib Sama dengan Jawa 5
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Mundurnya jadwal kontrak PLTGU Jawa 1 dikhawatirkan dapat menurunkan kepercayaan perbankan untuk memberi pendanaan bagi proyek tersebut. Menurut pengamat energi Universitas Gadjah Mada, Fahmy Radhi, tanpa...
Jumat , 22 Jul 2016, 00:13 WIB
PLN Perpanjang Tender Proyek PLTGU Jawa I
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Direktur Eksektutif Institute for Essential Services Reform (IESR), Fabby Tumiwa mengomentari kebijakan PT PLN terkait perpanjangan tender proyek pembangkit listrik tenaga gas uap (PLTGU) Jawa I. Alasannya, perpanjangan tender dikhawatirkan akan membuat tata waktu target pencapaian proyek 35 ribu MW milik pemerintah ini menjadi terganggu.Dampak yang terasa juga bagi publik karena kesiapan electricity-nya menjadi terhambat. "Kalau...