Wakil Presiden RI KH Maruf Amin.

Wapres Harap Masyarakat Bisa Berwakaf Lewat PT Pos

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA--Wakil Presiden Ma'ruf Amin mendorong PT Pos Indonesia berpartisipasi dalam Gerakan Nasional Wakaf Uang (GNWU), khususnya sebagai kanal penerima wakaf. Wapres berharap PT Pos yang memiliki cabang yang tersebar di seluruh Indonesia memudahkan masyarakat untuk memberikan wakaf."Jadi saya kira ini merupakan kanal yang sangat efektif, sehingga masyarakat di mana-mana bisa berwakaf melalui PT Pos,” kata Ma'ruf dalam keterangan...

Petugas mengisi avtur ke pesawat di Bandara BIJB Kertajati, Majalengka, Jawa Barat, Selasa (10/9/2019).

BIJB Buat MoU dengan PT Pos Indonesia Kembangkan Kargo

REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- PT Bandara Internasional Jawa Barat (BIJB) membuat MoU dengan beberapa perusahaan kargo besar dalam event West Java Investment Summit (WJIS) 2019 di Bandung Jumat (18/10).  Menurut Direktur PT BIJB Muhammad Singgih, kerja sama ini digelar sebagai upaya mengembangkan kargo di BIJB sebagai penunjang e-commerce di Indonesia. Ada tiga perusahaan yang menjalin kerja sama dengan BIJB. Yakni, PT...