Stok uang pecahan rupiah saat Layanan Kas Keliling Terpadu di Istora Senayan, Jakarta, Kamis (28/3/2024). Bank Indonesia bersama perbankan menyelenggarakan penukaran uang pecahan melalui layanan Kas Keliling Terpadu pada 28-31 Maret 2024 di Istora Senayan.

BI Bali: Kuota Penukaran Uang Lebaran di Denpasar 1.200 Orang Per Hari

REPUBLIKA.CO.ID, DENPASAR -- Kantor Perwakilan Bank Indonesia (KPwBI) Bali memberikan kuota penukaran uang baru dalam periode Ramadhan dan Idul Fitri 1445 Hijriah/Lebaran 2024 untuk 1.200 orang per hari pada pelaksanaan kas keliling di Kota Denpasar, Bali. Kepala Unit Pengelolaan Uang Rupiah KPwBI Bali I Gusti Made Mudiana di Lapangan Puputan Badung Denpasar, Selasa, mengatakan pelaksanaan penukaran uang baru dalam kegiatan Seruling...

Ilustrasi beritikaf.

Meraih Pahala dengan Beritikaf pada 10 Hari Terakhir Ramadhan

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Beritikaf adalah praktik keagamaan dalam Islam yang melibatkan menarik diri dari kesibukan dunia untuk mengabdikan waktu secara khusus kepada ibadah dan introspeksi. Praktik ini dilakukan dengan mengisolasi diri di dalam masjid atau tempat ibadah lainnya untuk beberapa hari berturut-turut, terutama pada 10 hari terakhir bulan Ramadhan. Di sisi lain, beritikaf juga menawarkan kesempatan bagi umat Islam untuk menyendiri...