#rudal-pencegat
Rabu , 23 Feb 2022, 21:41 WIB
Korsel Uji Coba Rudal Pencegat
REPUBLIKA.CO.ID, SEOUL - Korea Selatan (Korsel) pada Rabu (23/2/2022) dilaporkan melakukan uji coba rudal permukaan-ke-udara jarak jauh. Uji coba dilakukan sebulan seusai Korea Utara (Korut) menguji sejumlah rudal yang...
Selasa , 11 Jan 2022, 10:28 WIB
Stok Rudal Pencegat Saudi Menipis
IHRAM.CO.ID, WASHINGTON -- Stok rudal pencegat Patriot buatan Amerika Serikat di Arab Saudi semakin menipis. Rudal tersebut dipakai untuk menghalau serangan roket dan pesawat tak berawak oleh pemberontak Houthi di Yaman.Seorang pejabat Amerika Serikat (AS) yang tak mau disebutkan namanya mengatakan Saudi menghadapi "situasi mendesak". Kekurangan rudal ini sangat kritis, sehingga Saudi telah meminta sekutu Teluk untuk mengisi kembali...
Senin , 26 Jul 2010, 23:29 WIB
Jepang Bakal Diizinkan Ekspor Rudal Pencegat
REPUBLIKA.CO.ID, TOKYO--Jepang tak lama lagi diperbolehkan untuk mengekspor sejumlah...