Advertisement
#rumah-ed-woodward-diserang
Rabu , 29 Jan 2020, 22:41 WIB
Rumah Bos MU Diserang
REPUBLIKA.CO.ID, CHESHIRE -- Sekelompok oknum pendukung Iblis Merah menyerang rumah CEO Manchester United, Ed Woodward. Saat kejadian penyerangan berlangsung, Woodward dan keluarga tidak berada di lokasi. Pihak United mengecam aksi...
Rabu , 29 Jan 2020, 08:00 WIB
Rumah Petinggi MU Diserang Fan Setan Merah
REPUBLIKA.CO.ID, CHESHIRE -- Rumah CEO Manchester United Ed Woodward diserang oleh sekelompok fan. Mereka berteriak kalau Ed akan mati. Ada juga yang melemparkan flare ke dalam rumah sosok berusia 48 tahun tersebut. Woodward, yang sudah punya dua anak, untungnya tak berada di rumah saat aksi berlangsung. Manchester United mengancam hukuman bagi mereka yang melakukan tindakan kriminal tersebut. Entah itu sanksi pidana...