#sakit-kronis
Sabtu , 24 Sep 2022, 09:45 WIB
Jangan Sepelekan, Gigi Berlubang Bisa Picu Penyakit Kronis
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Gigi berlubang menjadi masalah yang umum terjadi dan bisa dialami oleh anak-anak hingga orang dewasa. Sayangnya kondisi ini kerap dianggap sepele sehingga tak ditangani sejak dini. Padahal...
Senin , 30 May 2016, 14:29 WIB
Bagaimana Memberikan Dukungan pada Penderita Penyakit Kronis?
REPUBLIKA.CO.ID, Banyak orang yang merasa sulit menerima kenyataan bahwa mereka menderita penyakit kronis. Tidak sedikit yang menampakkan sikap depresi dan menyerah dengan segala kenyataan hidupnya. Saat itu, mereka akan membutuhkan orang-orang terdekat untuk membantu melewati kesulitan-kesulitannya. Saat mengetahui orang yang dicintai menderita penyakit tersebut, sepatutnyalah memberikan dorongan agar mental mereka menjadi lebih kuat dan mencoba untuk bersimpati dengan apa yang terjadi. Dalam...