Advertisement
#sapi-kurban-kapolri
Rabu , 22 Aug 2018, 13:38 WIB
Sapi Kapolri Sempat Lepas dan Menendang Petugas di Istiqlal
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Sapi kurban dari Kapolri Tito Karnavian mengamuk Selasa (21/8) sore. Hingga jelang malam, petugas kewalahan menjinakkan dan mengikat kembali sapi kurban dari pimpinan para polisi se-Indonesia itu....
Rabu , 22 Aug 2018, 12:13 WIB
Sering Ngamuk, Sapi Kurban Milik Kapolri Diikat Khusus
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Hewan kurban di Masjid Istiqlal mendapatkan perawatan tertentu, tergantung dari jenis sapi hingga siapa yang memberikan sapi untuk dikurbankan. Sapi kurban milik Presiden Joko Widodo (Jokowi), misalnya, mendapatkan perlakuan istimewa.Berbeda dari 25 ekor sapi kurban lainnya, sapi Jokowi bahkan tidak ditempatkan di tempat para sapi menunggu untuk mendapat giliran dipotong. Sapi Jokowi ditempatkan di dekat pintu...