#sidang-putusan-wa-ode-nurhayati
Selasa , 16 Oct 2012, 15:11 WIB
Wa Ode Pasrah kepada Allah
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Wa Ode Nurhayati mengaku hanya memasrahkan diri kepada Allah SWT atas putusan yang disampaikan majelis hakim dua hari mendatang.Sejatinya sidang pembacaan putusan atas terdakwa perkara penerimaan...
Selasa , 16 Oct 2012, 14:46 WIB
Sidang Putusan Wa Ode Ditunda
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Sidang pembacaan putusan atas terdakwa Wa Ode Nurhayati ditunda. Keputusan tersebut disampaikan Majelis Hakim yang menangani perkara dugaan korupsi Dana Penyesuaian Infrastruktur Daerah (DPID) di Pengadilan Tipikor, Jakarta, Selasa (16/10).Sebelum mengambil keputusan penundaan, Hakim Ketua Suhartoyo sempat menanyakan kondisi terdakwa yang mengaku sehat. Tidak seperti biasa, dalam sidang tersebut, pernyataan sehat dari terdakwa tidak diikuti dengan...