#sumbangan
Rabu , 08 Sep 2010, 00:22 WIB
Pengumpul Sumbangan Hambat Jalur Mudik
REPUBLIKA.CO.ID, SUBANG--Keberadaan pengurus masjid yang meminta sumbangan di pinggiran jalan berpotensi menyebabkan macet. Pasalnya, mereka juga meletakan kotak amal di tengah jalan membuat pengemudi yang melalui jalan tersebut harus...
Senin , 06 Sep 2010, 03:25 WIB
Demokrat DKI Sumbang Masjid Rp 400 Juta
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA--DPD Partai Demokrat DKI Jakarta menggelontorkan uang sekitar Rp 400 juta untuk masjid di 43 kecamatan, selama Ramadhan. Adapun jumlah masjid yang dibantu di setiap kecamatan bervariasi antara 3 sampai 5 masjid. Tiap masjid mendapat bantuan sebesar Rp 2 juta.Ketua DPD Partai Demokrat DKI Jakarta, Nachrowi Ramli, mengatakan, bantuan tersebut diberikan sebagai komitmen Partai Demokrat yang berideologi nasiolis-religius. Menurut...
Senin , 02 Aug 2010, 04:45 WIB
Mencatut Nama FBR, Dua Pemuda Nyaris Dikeroyok
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA -- Gara-gara mengaku sebagai anggota Forum Betawai Rempug...
Sabtu , 05 Jun 2010, 23:16 WIB
Hati-hati Penipuan Berkedok MER-C
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA--Penipuan dengan cara memakai nama Medical Emergency Rescue...
Rabu , 19 May 2010, 11:52 WIB
Sri Mulyani: Sumbangan Saya tak Dikehendaki Sistem Politik
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA--Sri Mulyani Indrawati mengaku sumbangannya sebagai pejabat publik kini...