Foto ilustrasi menunjukkan aplikasi media sosial Threads ditampilkan di App Store AS Apple terlihat di layar smartphone.

Tak Ingin Ketinggalan, Para Pemimpin Dunia Ikut Eksis di Threads

REPUBLIKA.CO.ID, SINGAPURA -- Meta merilis aplikasi baru untuk menyaingi Twitter, yaitu Threads. Beberapa politisi dunia pun tidak ingin ketinggalan untuk menjajal aplikasi tersebut. Salah satu politis dunia yang menjajal Threads usai rilis adalah Perdana Menteri Singapura Lee Hsien Loong. Akun Threads pemimpin Singapura ini pun baru membagikan unggahan pertama pada Jumat (7/7/2023). "#InviteMeToNDR kembali setelah tiga tahun absen! Ingin mendapatkan kesempatan untuk...

Logo Baru Instagram

Threads: Aplikasi Terbaru Instagram, Cek Keunggulannya!

Warta Ekonomi.co.id, Jakarta -- Instagram secara resmi meluncurkan Threads, yakni aplikasi pengirim pesan berbasis visual. Meski terpisah dengan Instagram, Threads sendiri adalah aplikasi pengiriman pesan yang dirancang untuk Instagram.  "Threads adalah aplikasi yang terpisah dari Instagram yang dirancang dengan mempertimbangkan privasi, kecepatan, dan koneksi terdekat anda. Anda bisa membagikan foto, video, pesan, stories kepada teman-teman dekat anda di Instagram," ujar Director of Product Instagram,...

Facebook

Rabu , 28 Aug 2019, 15:52 WIB

Facebook Uji Aplikasi Pesan Terbaru