Penumpang menaiki kereta api Airlangga jurusan Surabaya Pasarturi di Stasiun Pasar Senen, Jakarta.

Tiket Habis Terjual, Ini Rute Favorit Pemudik dengan Kereta Api

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — VP Public Relations PT Kereta Api Indonesia (KAI) Joni Martinus mengungkapkan ada beberapa jurusan favorit bagi pemudik yang tiketnya sudah habis terjual. Joni menjelaskan beberapa jurusan favorit bagi pemudik yakni jurusan Jakarta - Surabaya, Jakarta - Malang dan Jakarta - Yogyakarta. Ia menegaskan jurusan tersebut pun telah habis di tanggal favorit menurut para pemudik. Ia menambahkan, tiket KA jarak...

Daop 6 Imbau Pengguna Batalkan Tiket Lewat KAI Access. Petugas melayani calon penumpang yang melakukan pembatalan tiket kereta di Stasiun Pasar Senen, Jakarta.

Daop 6 Imbau Pengguna Batalkan Tiket Lewat KAI Access

REPUBLIKA.CO.ID, YOGYAKARTA -- PT KAI Daerah Operasi 6 Yogyakarta meminta masyarakat yang telah melakukan pembelian tiket agar memanfaatkan aplikasi KAI Access untuk melakukan pembatalan tiket secara daring sehingga bisa tetap berada di rumah dan tidak perlu datang ke stasiun. “Pelanggan yang hendak membatalkan tiket lebih baik menggunakan cara online melalui KAI Access daripada datang ke stasiun meskipun pelayanan secara langsung di...