#tumbuhan-pandan
Sabtu , 31 Aug 2013, 08:35 WIB
Pandan Diarahkan Jadi Sumber Obat
REPUBLIKA.CO.ID, BOGOR -- Menyadari manfaat dan prospek tumbuhan pandan sebagai salah satu sumber obat-obatan baru, Herbarium Bogoriense Pusat Penelitian Biologi LIPI mengibarkan penelitian pandan sebagai penelitian unggulannya.Pengunggulan pandan dalam...
Sabtu , 31 Aug 2013, 08:30 WIB
Sejumlah Tumbuhan Indonesia Dikembangkan untuk Bioprospek
REPUBLIKA.CO.ID, BOGOR -- Indonesia sangat potensial dalam pengembangan bioprospek (pangembangan biologi untuk ekonomi) berbagai jenis pandan.Peneliti pandan dari Herbarium Bogoriense, Pusat Penelitian Biologi LIPI, Ary P Keim, mengatakan lemahnya tindak lanjut penelitian awal jadi salah satu kendala. Padahal, misi besar bioprospek pandan saat ini adalah temuan obat-obatan baru, seperti buah merah.Dalam Simposium Internasional Flora Malesiana yang berlangsung 27-31 Agustus...