Fokus BNI setelah membawa UMKM menjadi Go Digital, tahap selanjutnya adalah membawa UMKM tersebut menjadi layak untuk GoEkspor.

250 Ribu UMKM Binaan BNI Telah Melek Digital

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- PT Bank Negara Indonesia (BNI) (Persero) Tbk memfokuskan pemberdayaan kepada pelaku Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) agar go digital. Saat ini perseroan telah mengangkat sebanyak 250 ribu pelaku UMKM ‘melek digital’.Direktur Hubungan Kelembagaan BNI Sis Apik Wijayanto mengatakan UMKM merupakan tulang punggung perekonomian nasiona. Saat ini perseroan berupaya mendampingi pelaku UMKM melalui masa sulit di tengah...