Petugas kesehatan memberikan suntikan imunisasi Measleas Rubela (MR)

Soal Vaksin MR, Komisi Fatwa: MUI dan Kemenkes Ada Jarak

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ketua Komisi Fatwa Majelis Ulama Indonesia (MUI), Hasanuddin AF merasa geram dengan Kementerian Kesehatan yang belum juga mengajukan sertifikasi halal untuk vaksin Measles Rubela (MR). Ia pun menyebut seakan-akan ada jarak antara Kemenkes dan MUI untuk memproses sertifikasi halal vaksin MR."Jadi hari ini kami ingin mengeluarkan suatu sikap cuma ini masih dipertimbangkan. Ayo mau gaduh apa...

Direktur Lembaga Pengkajian Pangan, Obat-obatan, dan Kosmetika Majelis Ulama Indonesia Lukmanul Hakim

Rabu , 23 Aug 2017, 17:32 WIB

LPPOM MUI: Vaksinasi MR Jangan Abaikan Kehalalan

Petugas kesehatan memberikan vaksin Measles Rubella (MR) kepada siswa saat Kampanye Imunisasi Campak dan MR di SMPN 9, Bandung, Jawa Barat, Selasa (1/8).

Selasa , 22 Aug 2017, 21:00 WIB

IDAI: Tidak Ada Unsur Haram dalam Vaksin MR

Petugas kesehatan menyiapkan vaksin Measles Rubella (MR) yang akan disuntikkan kepada siswa saat Kampanye Imunisasi Campak dan MR di SMPN 9, Bandung, Jawa Barat, Selasa (1/8).

Selasa , 22 Aug 2017, 17:15 WIB

Vaksin MR Ikhtiar Terbaik Cegah Campak-Rubella

Menteri Kesehatan Nila F Moeloek menyaksikan seorang siswa diberikan suntikan imunisasi Measleas Rubela (MR) pada acara Kampanye Measles Rubella (MR) dan Campak sekaligus Peringati Asean Dengeu Day 2017 di SMPN 103 Cijantung, Jakarta, Rabu (2/7).

Kamis , 17 Aug 2017, 07:07 WIB

Mulailah Imunisasi dari Anak yang Berani

Petugas kesehatan memberikan suntikan imunisasi Measleas Rubela (MR) kepada sejumlah siswa-siswi saat acara Kampanye Measles Rubella (MR) dan Campak sekaligus Peringati Asean Dengeu Day 2017 di SMPN 103 Cijantung, Jakarta, Rabu (2/7).

Kamis , 17 Aug 2017, 06:41 WIB

MR Aman Digunakan, Laporkan Bila Ada Masalah

Petugas kesehatan menyiapkan vaksin Measles Rubella (MR) yang akan disuntikkan kepada siswa saat Kampanye Imunisasi Campak dan MR di SMPN 9, Bandung, Jawa Barat, Selasa (1/8).

Kamis , 17 Aug 2017, 06:16 WIB

Begini Dampak Bila Anak tak Imunisasi MR

Petugas kesehatan menyiapkan vaksin Measles Rubella (MR) yang akan disuntikkan kepada siswa saat Kampanye Imunisasi Campak dan MR di SMPN 9, Bandung, Jawa Barat, Selasa (1/8).

Selasa , 15 Aug 2017, 15:42 WIB

Imunisasi MR tak Sebabkan Anak Lumpuh di Demak

Petugas kesehatan memberikan suntikan imunisasi Measleas Rubela (MR) kepada sejumlah siswa-siswi saat acara Kampanye Measles Rubella (MR) dan Campak sekaligus Peringati Asean Dengeu Day 2017 di SMPN 103 Cijantung, Jakarta, Rabu (2/7).

Selasa , 15 Aug 2017, 13:26 WIB

Anak Demam Setelah Imunisasi MR, Wajarkah?

Petugas kesehatan memberikan vaksin Measles Rubella (MR) kepada siswa saat Kampanye Imunisasi Campak dan MR di SMPN 9, Bandung, Jawa Barat, Selasa (1/8).

Capaian Imunisasi MR Telah Cakup 38,5 Persen Target

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pemerintah berkomitmen kuat untuk mewujudkan eliminasi penyakit campak dan mengendalikan penyakit rubella serta kecacatan bawaan akibat rubella atau Congenital Rubella Syndrome di Indonesia pada tahun 2020. Karena itu pemerintah mulai bulan ini memberikan imunusasi campak dan rubella secara gratis bagi anak usia 0-15 tahun. Direktur Jenderal Pencegahan dan Pengendalian Penyakit, Kementerian Kesehatan RI, dr H. Mohammad...