Jembatan di Kalimantan Selatan Putus Diterjang Banjir

Akses jalan dari kota Banjarmasin menuju sejumlah daerah di hulu sungai lumpuh.

Antara
Jembatan di Kabupaten Banjar, Kalimantan Selatan terputus akibat diterjang banjir.
Rep: Antara Red: Wisnu Aji Prasetiyo

REPUBLIKA.CO.ID, KALIMANTAN SELATAN — Sebuah jembatan di jalan Ahmad Yani kilometer 55 Matraman, Kabupaten Banjar (Kalsel) terputus di terjang banjir.


Akibatnya, akses jalan dari kota Banjarmasin menuju sejumlah daerah di hulu sungai lumpuh untuk sementara waktu. Perbaikan jembatan segera dilakukan dan jembatan darurat juga disiapkan agar tak menganggu lalu lalang warga dan transportasi.

 

 

Video Editor | Wisnu Aji Prasetiyo

BACA JUGA: Ikuti Serial Sejarah dan Peradaban Islam di Islam Digest , Klik di Sini
Berita Terpopuler