WHO: Waspadai Munculnya Pandemi Baru
Perubahan iklim hingga penggundulan hutan bisa menjadi pemicu terjadinya pandemi.
Rep: republika.id Red: republika.id
BADUNG -- Direktur Jenderal Badan Kesehatan Dunia (WHO) Tedros Adhanom meminta seluruh negara bersiap menghadapi kemungkinan pandemi lanjutan ke depan. Menurut Tedros, ada cukup banyak permasalahan yang bisa menyebabkan terjadinya pandemi pada masa mendatang. "Namun, kita tidak tahu kapan datangnya, tapi pasti pandemi lain akan datang. Saya berharap, semua negara bersiap menghadapi...