RAUM GOD MODE!! Item Build Terbaru Buat Raum, Si Monster Super Frontline di Paladins!

Raum adalah tank berat dengan jumlah health yang luar biasa besar. Selain memiliki jumlah health yang tinggi, dia juga memiliki kemampuan untuk mengisi health kembali dengan menggunakan kemampuan Soul Harvest. Meskipun tidak memiliki perisai, kemampu

network /
.
Red: Partner
Raum God Mode (Sumber: Ahmad Arkaan Firdaus)

JAKARTA - Paladins, sebuah permainan tembak-menembak tim dari Hi-Rez Studios, menampilkan beragam karakter yang masing-masing memiliki peran dan kemampuan unik. Di antara kelas-kelas yang ada, Frontline adalah tulang punggung tim, bertugas menahan serangan musuh dan melindungi rekan-rekannya.


Raum adalah tank berat dengan jumlah health yang luar biasa besar. Selain memiliki jumlah health yang tinggi, dia juga memiliki kemampuan untuk mengisi health kembali dengan menggunakan kemampuan Soul Harvest. Meskipun tidak memiliki perisai, kemampuan untuk mengisi health membuatnya sulit untuk dikalahkan dalam pertempuran jarak dekat.

Kali ini MinEver akan membagikan Item Build Raum yang paling Keras! Penasaran apa saja buildnya? Yuk, Kita langsung bahas saja.

1. Loadouts

Loadouts Raum (Sumber: Ahmad Arkaan Firdaus)

- Sinister Allies (Level 1) : Meningkatkan Maksimum Darah sebesar 150

- Triumpphant Ascension (Level 2): Menambah darah sebanyak 200 setelah mengaktifkan Soul Harvest Skill Raum)

- Shattered Essence (Level 5) : Setiap potongan jiwa yang dikumpulkan akan menambah darah sebanyak 75

- Abyssal Connections (Level 3) : Mendapatkan Shield sebanyak 300 untuk 3 detik setelah mengaktifkan Ignition (Skill Raum)

- Abhorrent Vista (Level 4) : Mengurangi Cooldown dari Ignition (Skill Raum) sebanyak 2.4 detik

2. Talents

Talents Raum (Sumber: Ahmad Arkaan Firdaus)

Dalam setiap Match, para pengguna Champions Raum lebih sering memilih “Earthsplitter” sebagai talent mereka karena talent ini dapat meningkatkan kecepatan Ultimate Raum sebanyak 60% lebih cepat.

3. Items

Item Build Raum (Sumber: Ahmad Arkaan Firdaus)

- Chronos : Mengurangi Cooldown semua Skill sebanyak 10%

- Rejuvenate : Menerima 10% Healing dari Player lain.

- Life Rip : Senjatamu Menambah 10% Lifesteal

- Veteran : Meningkatkan Maksimum Bar Darah sebanyak 5.5%

- Haven : Mengurangi Damage yang disebakan serangan langsung dan Area of Effect sebanyak 6%.

Itulah tadi beberapa Build Raum yang paling Keras dalam Paladins. Ingat! Masing-masing Loadouts, Talents dan item memiliki kekuatan dan keunikannya sendiri dalam memberikan ketahanan untuk Raum di medan pertempuran. Tunggu apa lagi? Segera coba buildnya langsung di game Palandins.

Ikuti kami di Instagram & TikTok @foreveresports.id agar kamu dapat mengetahui info terbaru seputar Esports di Tanah Air dan Luar.

sumber : https://foreveresports.id/posts/299020/raum-god-mode-item-build-terbaru-buat-raum-si-monster-super-frontline-di-paladins
Yuk koleksi buku bacaan berkualitas dari buku Republika ...
Berita Terpopuler