Said Aqil: Jangan Lengah Sedikitpun terhadap Radikalisme
Ideologi radikalisme masih terus berkembang di berbagai negara
Republika/Havid Al Vizki
Rep: Havid Al Vizki Red: Fian Firatmaja
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Fenomena konflik atas nama agama di berbagai negara tengah menjadi tren global. Ideologi radikalisme, sampai terorisme telah berkembang secara nyata di berbagai negara.
Terkait hal itu, Ketua Umum Lembaga Persahabatan Ormas Islam (LPOI) Said Aqil Siradj meminta masyarakat dan pemerintah tidak lengah sedikitpun.
Ia mengatakan ideologi radikalisme masih terus berkembang di berbagai negara, seperti halnya di Bangladesh dan Inggris yang saat ini tengah terjadi kerusuhan.
Videografer | Havid Al Vizki
Video Editor | Fian Firatmaja
BACA JUGA: Update Berita-Berita Politik Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Berita Terpopuler