‘Paus Fransiskus Ingin Belajar dari Indonesia’
Muhammadiyah memuji kesederhanaan Paus Fransiskus.
Rep: republika.id Red: republika.id
JAKARTA -- Kunjungan Sri Paus Fransiskus ke Tanah Air disebut memiliki misi khusus. Kerukunan beragama di Indonesia disebut jadi hal yang ingin dipelajari Paus Fransiskus selama kunjungan ke Indonesia. Paus Fransiskus akan memasuki usia yang ke-88 pada 17 Desember 2024. Ia masih aktif melakukan kunjungan apostolik ke seluruh dunia. Pada...
Baca Juga