Prabowo Ingin Indonesia Jadi Lumbung Pangan Dunia
Prabowo ingin Indonesia bisa swasembada pangan dalam 4-5 tahun ke depan.
Republika/Prayogi
Red: Fian Firatmaja
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Prabowo Subianto resmi menjadi Presiden ke-8 Republik Indonesia usai dilantik di Gedung Nusantara, kompleks parlemen, Senayan, Ahad (20/10/2024). Pada kesempatan itu Prabowo turut memberikan pidato.
Dałam pidatonya Prabowo membahas tentang keinginan Indonesia untuk bisa swasembada pangan. Prabowo ingin swasembada pangan bisa dicapai dalam waktu empat hingga lima tahun ke depan.
Lebih dari Itu, Prabowo juga ingin Indonesia bisa menjadi lumbung pangan dunia.
BACA JUGA: Ikuti News Analysis News Analysis Isu-Isu Terkini Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Berita Terpopuler