In Picture: Diskusi Hercules dan Tantangan Baru Panglima TNI
Kamis , 02 Jul 2015, 14:29 WIB
(dari kiri) Pengamat militer Susaningtiyas Handayaru Kertopati, Politisi PDIP Effendi Simbolon, dan Politisi PP Syaifullah Tamliha menjadi narasumber dalam diskusi dialektika di Kompleks Parlemen, Jakarta, Kamis (2/7). (Republika/Raisan Al Farisi)
?(dari kiri) Pengamat militer Susaningtiyas Handayaru Kertopati, Politisi PDIP Effendi Simbolon, dan Politisi PP Syaifullah Tamliha menjadi narasumber dalam diskusi dialektika di Kompleks Parlemen, Jakarta, Kamis (2/7). (Republika/Raisan Al Farisi)
(dari kiri) Pengamat militer Susaningtiyas Handayaru Kertopati, Politisi PDIP Effendi Simbolon, dan Politisi PP Syaifullah Tamliha menjadi narasumber dalam diskusi dialektika di Kompleks Parlemen, Jakarta, Kamis (2/7). (Republika/Raisan Al Farisi)
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pengamat militer Susaningtiyas Handayaru Kertopati, Politisi PDIP Effendi Simbolon, dan Politisi PP Syaifullah Tamliha tampil menjadi narasumber dalam diskusi dialektika di Kompleks Parlemen, Jakarta, Kamis (2/7).
Diskusi yang mengangkat tema "Hercules dan Tantangan Baru Panglima TNI" tersebut membahas mengenai alutsista yang dimiliki TNI yang menjadi tantangan bagi Panglima TNI yang baru.