Senin 16 Jul 2012 11:37 WIB

Da'i

Menjadi da'i adalah memperbaiki diri, agar kian mudah dinasehati. Sebab semua ucap lebih dekat ke telinganya dibanding lawan bicara

Menjadi da'i adalah memperbaiki diri, agar berilmu tanpa merasa paling tahu, unggul tanpa merasa lebih, berbuat tanpa rasa cukup

Menjadi da'i adalah memperbaiki diri, agar tak jadi penggunjing, tapi pendamping, agar tak memutus asa, tapi membawakan cahaya.

BACA JUGA: Ikuti Serial Sejarah dan Peradaban Islam di Islam Digest , Klik di Sini
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement