Jumat 10 Aug 2012 23:44 WIB

Mesir Tangkap Enam Terduga Teroris di Sinai

Militer Mesir berjaga-jaga di sekitar lapangan.
Foto: AP
Militer Mesir berjaga-jaga di sekitar lapangan.

REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA--Pasukan Mesir menangkap enam "teroris" selama operasi di Semenanjung Sinai setelah penyerbuan akhir pekan yang menewaskan 16 prajurit penjaga perbatasan, kata beberapa sumber militer dan keamanan, Jumat.

Orang-orang itu ditangkap selama operasi gabungan militer dan polisi untuk mencari penjahat di Sinai Utara, kata Kantor Berita Mesir MENA, tanpa menyebutkan kapan penangkapan itu dilakukan

sumber : antara
BACA JUGA: Ikuti Serial Sejarah dan Peradaban Islam di Islam Digest , Klik di Sini
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement