Anggota kotingen Special Olympics Indonesia (SOIna) mengikuti acara pemberian bonus oleh Kemenko PMK kepada atlet yang berprestasi dalam ajang Special Olympic World Games (SOWG) Los Angeles 2015 di Jakarta, Rabu (5/8). (Antara/Akbar Nugroho Gumay)
Anggota kotingen Special Olympics Indonesia (SOIna) meneriakkan yel-yel disela acara pemberian bonus kepada atlet yang berprestasi dalam ajang Special Olympic World Games (SOWG) Los Angeles 2015 di Jakarta, Rabu (5/8). (Antara/Akbar Nugroho Gumay)
Menteri Koordinator PMK Puan Maharani menyerahkan bonus kepada atlet Special Olympics Indonesia (SOIna) yang berprestasi dalam ajang Special Olympic World Games (SOWG) Los Angeles 2015 di Jakarta, Rabu (5/8). (Antara/Akbar Nugroho Gumay)
Menteri Koordinator PMK Puan Maharani menyerahkan bonus kepada atlet Special Olympics Indonesia (SOIna) yang berprestasi dalam ajang Special Olympic World Games (SOWG) Los Angeles 2015 di Jakarta, Rabu (5/8). (Antara/Akbar Nugroho Gumay)
inline
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Kontingen SOIna 2015 berhasil mencatat prestasi yang gemilang dalam ajang Special Olympic World Games (SOWG) Los Angeles 2015.
Kontingen SOIna 2015 yang berkekuatan 61 orang atlet tersebut berhasil mencatatkan pencapaian terbaik untuk Indonesia selama mengikuti ajang olimpiade khusus penyandang disabilitas intelektual atau tuna grahita itu dengan membawa pulang 19 medali emas, 12 medali perak dan 5 medali perunggu.
Advertisement