Striker Tottenham Hotspur Harry Kane mencetak gol ke gawang Liverpool pada pertandingan Liga Primer Inggris di Wembley, Inggris (FOTO : FACUNDO ARRIZABALAGA/EPA)
Striker Tottenham Hotspur Dele Alli mencetak gol ke gawang Liverpool pada pertandingan Liga Primer Inggris di Wembley, Inggris (FOTO : Gerry Penny/EPA)
Pemain Tottenham Hotspur merayakan golnya ke gawang Liverpool pada pertandingan Liga Primer Inggris di Wembley, Inggris (FOTO : FACUNDO ARRIZABALAGA/EPA)
Mohamed Salah (atas) diganjalJan Vertonghen(bawah) bertarung berebut bola pada pertandingan Liga Primer Inggris di Wembley, Inggris (FOTO : FACUNDO ARRIZABALAGA/EPA)
Harry Winks (kiri)berebut bola dengan Philippe Coutinho (kanan) pada pertandingan Liga Primer Inggris di Wembley, Inggris (FOTO : FACUNDO ARRIZABALAGA/EPA)
inline
REPUBLIKA.CO.ID, REPUBLIKA.CO.ID, LONDON -- Liverpool menelan pil pahit dipermalukan Tottenham Hotspur 1-4 pada laga pekan kesembilan Liga Primer Inggris di Stadion Wembley, Ahad (22/10). Buruknya koordinasi lini belakang menjadi penyebab utama kekalahan telak ini.
Atas hasil ini, the Reds tertahan di posisi delapan dengan nilai 13 hasil tiga kemenangan, empat imbang dan dua kali kalah. Sementara Tottenham juga tak beranjak di posisi ketiga. Namun the Lilywhites yang mengumpulkan nilai 20 hanya kalah selisih gol dari Manchester United di peringkat kedua.
sumber : Republika, EPA
Advertisement