Senin 17 Jun 2019 00:07 WIB
Rep: Havid Al Vizki/ Red: Sadly Rachman
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Mantan Ketua Mahkamah Konstitusi (MK), Hamdan Zoelva percaya para penegak hukum akan bersikap adil dalam sidang sengketa pemilu 2019.
Selain itu, para pemohon, termohon, dan semua pihak yang terkait harus diberikan kesempatan untuk menyampaikan pendapat mereka.
Hamdan meyakini, bahwa sembilan hakim yang ada di MK adalah orang-orang yang baik. Untuk itu, ia meminta kepada masyarakat untuk mempercayakan permasalahan tersebut kepada MK.
Berikut video lengkapnya.
Videografer | Havid Al Vizki Video Editor | Fian Firatmaja