Selasa 16 Jun 2020 18:56 WIB

Gareth Bale Absen di Sesi Latihan Tim

Bale melewatkan latihan karena cedera otot setelah bermain 30 menit usai lawan Eibar

Rep: Afrizal Rosikhul Ilmi/ Red: Muhammad Akbar
Gareth Bale
Foto: EPA-EFE/Mahmoud Khaled
Gareth Bale

REPUBLIKA.CO.ID, MADRID -- Penyerang Real Madrid, Gareth Bale, absen pada sesi latihan tim Senin (15/6) waktu setempat. Mengutip dari Tribal Football, AS mengatakan Bale melewatkan latihan karena cedera otot setelah bermain 30 menit dalam kemenangan 3-1 melawan Eibar.

Pemain asal Wales, yang telah menderita banyak masalah cedera selama bergabung dengan klub asal Spanyol itu. Ia pun diistirahatkan oleh tim medis dan diperkirakan akan segera kembali bergabung bersama tim.

Bale membuat penampilannya yang ke-250 untuk klub pada Senin (15/6) dini hari WIB di pertandingan La Liga pertama untuk tim Zinedine Zidane sejak musim ditangguhkan karena pandemi virus Corona.

Klasemen La Liga Musim 2024
Pos Team Main Menang Seri Kalah Gol -/+ Poin
1 Barcelona Barcelona 13 11 0 2 40 28 33
2 Real Madrid Real Madrid 12 8 3 1 25 14 27
3 Atletico Madrid Atletico Madrid 13 7 5 1 19 12 26
4 Villarreal Villarreal 12 7 3 2 23 4 24
5 Osasuna Osasuna 13 6 3 4 17 -3 21
BACA JUGA: Ikuti Serial Sejarah dan Peradaban Islam di Islam Digest , Klik di Sini
Advertisement
Yuk Ngaji Hari Ini
وَمَا تَفَرَّقُوْٓا اِلَّا مِنْۢ بَعْدِ مَا جَاۤءَهُمُ الْعِلْمُ بَغْيًاۢ بَيْنَهُمْۗ وَلَوْلَا كَلِمَةٌ سَبَقَتْ مِنْ رَّبِّكَ اِلٰٓى اَجَلٍ مُّسَمًّى لَّقُضِيَ بَيْنَهُمْۗ وَاِنَّ الَّذِيْنَ اُوْرِثُوا الْكِتٰبَ مِنْۢ بَعْدِهِمْ لَفِيْ شَكٍّ مِّنْهُ مُرِيْبٍ
Dan mereka (Ahli Kitab) tidak berpecah belah kecuali setelah datang kepada mereka ilmu (kebenaran yang disampaikan oleh para nabi) karena kedengkian antara sesama mereka. Jika tidaklah karena suatu ketetapan yang telah ada dahulunya dari Tuhanmu (untuk menangguhkan azab) sampai batas waktu yang ditentukan, pastilah hukuman bagi mereka telah dilaksanakan. Dan sesungguhnya orang-orang yang mewarisi Kitab (Taurat dan Injil) setelah mereka (pada zaman Muhammad), benar-benar berada dalam keraguan yang mendalam tentang Kitab (Al-Qur'an) itu.

(QS. Asy-Syura ayat 14)

Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement