BANJARMASIN -- Sejumlah kabupaten dan kota di Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) dikepung banjir akibat hujan sejak Kamis (14/1). Puluhan ribu warga mengungsi dan ribuan tempat tinggal dan fasilitas umum dilaporkan terdampak. Banjir menerjang setidaknya enam kota-kabupaten, yaitu Kota Banjarmasin, Kota Banjarbaru, Kabupaten Tanah Laut, dan Kabupaten Banjar, Kabupaten Hulu Sungai...
Berita Lainnya