Azan pertama kali berkumandang di Masjid Al-Majid yang dibangun menggunakan dana wakaf pada Jumat, 9 April 2021. Masjid yang berdiri di tanah wakaf seluas satu hektare ini telah menjadi kebanggaan masyarakat sekitar. Di masjid ini, anak-anak belajar mengaji, para pemuda mendalami ilmu agama Islam, ataupun ibu-ibu dan bapak-bapak ikut kajian....
Berita Terkait
Berita Lainnya