OLEH AZYUMARDI AZRA
Literatur Islam Indonesia (al-adab al-Islami al-Indunisi)—khususnya esai dalam bidang keagamaan, bukan sastra—adalah salah satu warisan (heritage atau legacy) atau khazanah penting Islam Indonesia. Bermula sejak masa awal penyebaran Islam dan perkembangan intelektualisme Islam, khazanah literatur Islam Indonesia terus berlanjut dan berkembang pada masa kontemporer. Dalam kontinuitas dan perubahan intelektualisme Islam di...
Berita Lainnya