Sabtu 15 Oct 2022 06:00 WIB

Pemenang Olimpiade Sains Nasional (OSN) Tahun 2022 Jenjang SMA/MA Bidang Astronomi, Cek Sekolahmu

Medali emas diraih siswa dari Kepulauan Bangka Belitung, Bali, Lampung, Banten, dan DKI Jakarta.

Rep: Kampus Republika/ Red: Partner
.
Foto: network /Kampus Republika
.

Olimpiade Sains Nasional (OSN) Tingkat Nasional tahun 2022 Jenjang SMA/MA bidang<a href= Astronomi menyediakan lima emas, 10 perak, dan 15 perunggu. Foto : puspresnas" />
Olimpiade Sains Nasional (OSN) Tingkat Nasional tahun 2022 Jenjang SMA/MA bidang Astronomi menyediakan lima emas, 10 perak, dan 15 perunggu. Foto : puspresnas

Kampus—Olimpiade Sains Nasional (OSN) Tingkat Nasional tahun 2022 Jenjang SMA/MA OSN resmi ditutup pekan lalu. Untuk bidang Astronomi, siswa dari Kepulauan Bangka Belitung, Bali, Lampung, Banten, dan DKI Jakarta meraih medali emas.

OSN digelar secara berjenjang mulai dari sekolah hingga nasional. Peserta OSN kabupaten/kota mencapai 230.562 peserta, Mereka kemudian diseleksi kembali menjadi 19.650 peserta untuk bersaing di OSN tingkat provinsi. Dari 19.650 peserta diseleksi kembali menjadi 900 peserta untuk mengikuti OSN tingkat nasional.

Terdapat sembilan bidang lomba di OSN tahun ini yaitu Matematika, Fisika, Kimia, Informatika/Komputer, Biologi, Astronomi, Ekonomi, Kebumian, dan Geografi. Medali yang disediakan terdiri dari lima emas, 10 perak, dan 15 perunggu.

Selain itu ada penghargaan Best Observation yang diraih Indra Rhamadan dari SMA Negeri 1 Manggar, Kab Belitung Timur, Kepulauan Bangka Belitung . Sedangkan Penghargaan Best Data Analyst diberikan kepada Arya Raditya Kusuma dari SMA Negeri 3 Denpasar, Kota Denpasar, Bali .

Berikut adalah Peraih Medali OSN Tingkat Nasional Tahun 2022 Jenjang SMA/MA bidang Astronomi

Peraih Medali Emas OSN Tingkat Nasional Jenjang SMA/MA Bidang Astronomi

1. Indra Rhamadan, SMA Negeri 1 Manggar, Kab Belitung Timur, Kepulauan Bangka Belitung (Penghargaan Best Observation)

2. Arya Raditya Kusuma, SMA Negeri 3 Denpasar, Kota Denpasar, Bali (Penghargaan Best Data Analyst)

3. Fahmi Aziz Firmansyah, SMA Al-Kautsar Bandar Lampung, Kota Bandar Lampung, Lampung

4. Bryan Herdianto, SMA Kanisius, Kota Jakarta Pusat, DKI Jakarta

5. Xaverius Yesaya Bunalven, SMA Kristen Penabur Kota Tangerang, Kota Tangerang, Banten

Baca juga : Jawa Timur Juara Umum OSN 2022, Ini Daftar Lengkap Perolehan Medali Semua Provinsi

Berikutnya : Peraih Medali Perak OSN Tingkat Nasional Jenjang SMA/MA Bidang Astronomi


Peraih Medali Perak OSN Tingkat Nasional Jenjang SMA/MA Bidang Astronomi

1. Reynard Deon Himawan, SMP Darma Yudha, Kota Pekanbaru, Riau

2. Muhamad Zaky Kurniawan, SMA Negeri 1 Pamijahan, Kab Bogor, Jawa Barat

3. Bagas Arya Saputra, SMA Negeri 2 Kuningan, Kab Kuningan, Jawa Barat

4. Moh Qiberlee Ramaputra Syafiq Velasepta Rostagama, SMA Al-Azhar Mandiri Palu Kota Palu, Sulawesi Tengah

5. Askana Mirza Mawlana Irfany, MA Negeri 2 Kota Malang, Kota Malang, Jawa Timur

6. Roja Al Afgoni, SMA Negeri 2 Purwokerto, Kab Banyumas, Jawa Tengah

7. Najibah, SMA Al-Azhar Mandiri Palu, Kota Palu, Sulawesi Tengah

8. Mujib Ahmad Kurniawan, SMA Negeri 1 Kudus, Kab Kudus, Jawa Tengah

9. Najwa Kahani Fatima, MA Negeri Insan Cendekia Serpong, Kota Tangerang Selatan, Banten

10. William Joseph, SMA Kristen 1 BPK Penabur, Kota Bandung, Jawa Barat

Baca juga :

Rebut 11 Medali, MAN 2 Kota Malang Kembali Jadi Sekolah Peraih Medali Terbanyak OSN Tingkat Nasional

Ini Juara OSN Tingkat Nasional 2022 Jenjang SMA/MA Bidang Ekonomi, Cek dari Sekolahmu

Berikutnya : Peraih Medali Perunggu OSN Tingkat Nasional Jenjang SMA/MA Bidang Astronomi


Peraih Medali Perunggu OSN Tingkat Nasional Jenjang SMA/MA Bidang Astronomi

1. Edward Steven Halim, SMA Negeri 19 Jakarta, Kota Jakarta Barat, DKI Jakarta

2. Zahran Nizar Fadhlan, SMA Negeri 1 Padang, Kota Padang, Sumatera Barat

3. Nisrina Khansa Izzati, SMA Negeri Unggulan M H Thamrin, Kota Jakarta Timur, DKI Jakarta

4. Nhino Gianesva Gerrard Sihotang, SMA Sang Timur, Kota Jakarta Barat, DKI Jakarta

5. Moch. Fajar Maulanasidik, SMA Unggulan CT Arsa Foundation Sukoharjo, Kab Sukoharjo, Jawa Tengah

6. Cliff Sia, SMA Katolik St. Louis 1, Kota Surabaya, Jawa Timur

7. Atthur Seine Jayasasmita, SMA Negeri 1 Soreang, Kab Bandung, Jawa Barat

8. Ivan Fachrizal Ahmad, SMA Negeri 1 Pacitan, Kab Pacitan, Jawa Timur

9. Muhammad Ardhito Prawidya, MA Negeri 2 Kota Pekanbaru, Kota Pekanbaru, Riau

10. La Ode Abdul Aziz, SMA Negeri 4 Kendari, Kota Kendari, Sulawesi Tenggara

11. Ibnu Raihan, MA Negeri 2 Kudus, Kab Kudus, Jawa Tengah

12. Farrell Arifandi Purba Sidadolog, SMA Taruna Nusantara, Kab Magelang, Jawa Tengah

13. Muhammad Akbar Maulana, MAN Insan Cendekia Tanah Laut, Kab Tanah Laut, Kalimantan Selatan

14. Ahmad Carleone Nasution, SMA Negeri Unggulan M H Thamrin, Kota Jakarta Timur, DKI Jakarta

15. Cut Dafina Khalisha, MA Negeri 1 Kota Pekanbaru, Kota Pekanbaru, Riau

Baca juga :

Pemenang OSN Tingkat Nasional 2022 Jenjang SMA/MA Bidang Kebumian, Jawa Timur Teratas

Ini Daftar Peraih Medali OSN Tingkat Nasional 2022 Jenjang SMA/MA Bidang Biologi

Siswa SMP Mendominasi Pemenang OSN Tingkat Nasional 2022 Jenjang SMA/MA Bidang Fisika

Pemenang OSN Tingkat Nasional Tahun 2022 Jenjang SMA/MA Bidang Matematika, Ada dari Sekolahmu ?

Pemenang OSN Tingkat Nasional Tahun 2022 Jenjang SMA/MA Bidang Kimia, Banten dan Jabar Mendominasi

Ikuti informasi penting dari kampus.republika.co.id. Silakan memberi masukan, kritik, dan saran melalui e-mail : kampus.republika@gmail.com

sumber : https://kampus.republika.co.id/posts/183179/pemenang-olimpiade-sains-nasional-osn-tahun-2022-jenjang-smama-bidang-astronomi-cek-sekolahmu
BACA JUGA: Ikuti Serial Sejarah dan Peradaban Islam di Islam Digest , Klik di Sini
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement