Istilah "demokrasi kedai kopi" bukan asli dari saya. Moehammad Sjafei, seorang pendidik kelahiran Pontianak sekitar 1893, kemudian dijadikan anak angkat oleh pasangan Marah Sutan-Chalidjah, mantan menteri PPK tahun 1946, telah melontarkan istilah itu 49 tahun yang lalu di Kayutanam. Di tempat ini ia mendirikan sekolah Indonesisch Nederlandsche School (INS)...
Advertisement
Komentar
Gunakan Google Gunakan Facebook