Ahad 09 Jul 2023 16:14 WIB

In Picture: Revitalisasi Benteng Timur Keraton Yogya Puluhan Rumah Dibongkar

Revitalisasi bertujuan mengembalikan bentuk benteng Keraton Yogyakarta 200 tahun lalu.

Rep: Wihdan Hidayat/ Red: Yogi Ardhi

Pemulung mengambil sisa bongkaran rumah tinggal di kawasan Panembahan, Mergangsan, Yogyakarta, Ahad (9/7/2023). Pembongkaran bangunan ini untuk proyek revitalisasi benteng Keraton Yogyakarta bagian Timur. Menurut surat edaran, bahwa warga harus mengosongkan bangunan pada Sabtu (8/7/2023) lalu. Proyek benteng ini merupakan lanjutan pembangunan benteng tahap pertama dengan tujuan mengembalikan bentuk benteng Keraton Yogyakarta seperti aslinya menggunakan Dana Keistimewaan. (FOTO : Republika/Wihdan Hidayat)

Bangunan-bangunan pemukiman warga ini bediri di atas lahan Magersari. Tanah adat berstatus aset kerajaan Yogyakarta yang dipinjamkan. (FOTO : Republika/Wihdan Hidayat)

Sebelumnya di atas lahan ini berdiri kokoh benteng keraton setinggi 3-4 meter dengan ketebalan benteng 2-3 meter. (FOTO : Republika/Wihdan Hidayat)

Proyek benteng ini merupakan lanjutan pembangunan benteng tahap pertama dengan tujuan mengembalikan bentuk benteng Keraton Yogyakarta. (FOTO : Republika/Wihdan Hidayat)

Menurut surat edaran, bahwa warga harus mengosongkan bangunan pada Sabtu (8/7/2023) lalu. (FOTO : Republika/Wihdan Hidayat)

inline

REPUBLIKA.CO.ID, YOGYAKARTA -- Warga mulai kembali membongkar rumah tinggal di kawasan Panembahan, Mergangsan, Yogyakarta, Ahad (9/7/2023). Pembongkaran bangunan ini untuk proyek revitalisasi benteng Keraton Yogyakarta bagian Timur. Menurut surat edaran, bahwa warga harus mengosongkan bangunan pada Sabtu (8/7/2023) lalu.

Proyek benteng ini merupakan lanjutan pembangunan benteng tahap pertama dengan tujuan mengembalikan bentuk benteng Keraton Yogyakarta seperti aslinya menggunakan Dana Keistimewaan.

Bangunan-bangunan pemukiman warga ini bediri di atas lahan Magersari. Tanah adat berstatus aset kerajaan Yogyakarta yang dipinjamkan. Sebelumnya di atas lahan ini berdiri kokoh benteng keraton setinggi 3-4 meter dengan ketebalan benteng 2-3 meter.

sumber : Repubilka
BACA JUGA: Update Berita-Berita Politik Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement