Tim SAR gabungan membawa peti jenazah korban kecelakaan pesawat Airasia QZ-8501 di Lanud Iskandar, Pangkalan Bun, Kalimatan Tengah, Jumat (2/1), untuk diterbangkan ke Surabaya. (Republika/Agung Supriyanto)

Pemeriksaan DNA Korban QZ8501 Dilakukan di Jakarta

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pusat Kedokteran dan Kesehatan Polri akan memeriksaan sampel DNA jenazah korban pesawat Air Asia QZ8501 di Jakarta. Saat ini kondisi jenazah mulai rusak karena tenggelam di air laut.  Anggota Tim Disaster and Victim Polda Jawa Timur Komisaris Besar Hery Wijatmoko mengatakan proses pemeriksaan DNA akan dilakukan di Indonesia. Yaitu, dilakukan di Pusdokkes Polri di Jakarta. Ia mengatakan...

Air Asia

OJK Dorong Pembayaran Asuransi Korban Air Asia

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Otoritas Jasa Keuangan mendorong perusahaan asuransi untuk melaksanakan kewajibannya sesuai dengan prosedur pembayaran klaim kepada korban penumpang pesawat AirAsia QZ8501."Tentu saja OJK akan pantau dan harus melakukan komitmennya, saya kira itu sudah pasti, kita dorong segera mungkin," kata Ketua Dewan Komisioner OJK Muliaman D Hadad di Jakarta, Jumat (2/1).Ia menambahkan OJK akan meminta perusahaan asuransi terkait...