#anggota-kpi
Rabu , 20 Jul 2016, 16:49 WIB
DPR Segera Surati Presiden Soal Komisioner KPI Terpilih
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Lewat Sidang Paripurna, DPR telah mengesahkan sembilan Komisioner Komisi Penyiaran Indonesia (KPI) di Ruang Sidang Paripurna, Gedung Nusantara II, Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta Pusat, Rabu (20/7)....
Rabu , 20 Jul 2016, 11:11 WIB
Ini Sembilan Anggota KPI Baru
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Komisi I DPR RI akhirnya menetapkan sembilan nama calon anggota Komisi Penyiaran Indonesia (KPI) sebagai anggota KPI periode 2016-2019. Kesembilan nama anggota KPI baru itu adalah Nuning Rodiyah, Sudjarwanto Rahmat, Yuliandre Darwis, Ubaidillah, Dewi Setyarini, Obsatar Sinaga, Mayong Suryo, Hardly Stefano, dan Agung Suprio.Ketua Komisi I DPR RI dari FPKS Abdul Kharis mengatakan, penetapan sembilan nama...
Senin , 18 Jul 2016, 11:48 WIB
DPR Mulai Uji Kelayakan Calon Komisioner KPI
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Komisi I DPR melakukan uji kelayakan...
Senin , 25 Apr 2016, 19:43 WIB
DPR Pertanyakan Proses Rekrutmen Anggota KPI oleh Kemenkominfo
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Anggota Komisi I DPR RI, Elnino...