Atta Halilintar

Curhat Aurel Hermansyah, Selalu Dikuatkan Atta Halilintar

VIVA – Putri dari Anang Hermansyah dan Krisdayanti yakni Aurel Hermansyah mengungkapkan bahwa dirinya dan Atta Halilintar selalu saling memberi semangat dan menguatkan.  Hal tersebut diungkapkan Aurel dalam instagram story pribadinya. Aurel terlihat menjawab pertanyaan dari seorang warganet yang bertanya perihal sejauh mana kedekatan hubungan antara dirinya dan Atta Halilintar. Warganet tersebut bertanya tentang apakah Atta Halilintar suka bercerita kepada Aurel tentang kesulitan...