541A7ED1-63CD-48CB-B7FB-F3250F724BC4

Indonesia Posisi Teratas di Pasar Keuangan Syariah Global

<!-- wp:image {"id":234853} --><!-- wp:paragraph {"dropCap":true} --> Dalam Global Islamic Finance Report (GIFR) 2019 terbaru, Indonesia berhasil mencatat skor 81,93 pada Islamic Finance Country Index (IFCI) 2019. Dengan skor tinggi tersebut, Indonesia berada di peringkat pertama dalam pasar keuangan syariah global. Suatu yang membanggakan, mengingat tahun lalu Indonesia berada di peringkat keenam. <!-- /wp:paragraph --><!-- wp:paragraph {"className":"s14"} --> Global Islamic Finance Report(GIFR)...

Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional (PPN) atau Kepala Bappenas, Bambang Brodjonegoro

Bertemu Ma'ruf Amin, Kepala Bappenas Bahas Ekonomi Syariah

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional (PPN) atau Kepala Bappenas, Bambang Brodjonegoro menyambangi kediaman calon wakil presiden, Ma’ruf Amin di jalan Situbondo, Menteng, Jakarta Pusat. Bambang menjelaskan kedatangan untuk membahas dan mempromosikan ekonomi syariah. Terkait debat cawapres, Bambang mengaku memberi sedikit masukan terhadap Ma'ruf Amin. Berikut video lengkapnya.     Videografer | Surya Dinata     Video Editor | Wisnu Aji...