Pengguna kendaraan bermotor antre untuk membeli premium di salah satu SPBU di Jakarta Pusat, sebelum kenaikan harga BBM bersubsidi, Senin (17/11).

Pemerintah Serius Terapkan Tarif BBM Sesuai Harga Pasar

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA - Menteri Keuangan Bambang Brodjonegoro menegaskan keseriusan pemerintah untuk menerapkan kebijakan subsidi tetap BBM pada 2015. Saat ini, pemerintah terus melakukan pengkajian dan persiapan untuk menerapkannya.  "Reformasi subsidi BBM akan terus berlanjut. Pemerintah sedang mengkaji skema subsidi tetap," kata Bambang di kantor Kementerian Keuangan, Rabu (3/12). Dengan skema subsidi tetap, ujar Bambang, pemerintah akan mematok besaran subsidi...

Wakil Menteri Keuangan Bambang Brodjonegoro

Panggil Mantan Wakil Menteri Keuangan, Jokowi Tanya Soal APBN

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Dua hari setelah pelantikan, Presiden ke-7 RI Joko Widodo (Jokowi) terus disibukkan dengan kegiatan menerima tamu. Pagi ini, Jokowi menerima mantan Wakil Menteri Keuangan Bambang Brodjonegoro. Tidak diketahui pukul berapa Bambang menemui Jokowi. Dia baru terlihat keluar dari Kompleks Istana Kepresidenan pada pukul 10.40 WIB.Menurut Bambang, Presiden Jokowi memanggilnya untuk bertanya-tanya mengenai Anggaran Pendapatan dan Belanja...

Bambang Brodjonegoro

Rabu , 15 Oct 2014, 22:40 WIB

Ketimpangan Pendapatan Makin Lebar

Bambang Brodjonegoro

Ahad , 17 Aug 2014, 20:38 WIB

Wamenkeu: Tax Ratio Pajak Bisa naik

Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) yang baru terpilih Mahendra Siregar (kanan) berbincang dengan Wakil Menteri Keuangan Bambang Brodjonegoro sebelum upacara pelantikan keduanya di Istana Negara, Jakarta, Selasa, (1/10).

Kamis , 03 Oct 2013, 19:33 WIB

Bambang Brodjonegoro Resmi Jabat Wamenkeu

Bambang Brodjonegoro

Selasa , 18 Jun 2013, 19:39 WIB

BKF: BBM Murah di Indonesia Tidak Tepat