Selasa , 30 Mar 2021, 22:19 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, SUKABUMI — Dinas Koperasi Usaha Mikro Perindustrian dan Perdagangan (Diskumindag) Kota Sukabumi terus memantau kondisi harga komoditas pangan. Terlebih menjelang bulan Ramadhan.
Saat ini, dilaporkan harga sejumlah jenis cabai di pasar tradisional wilayah Kota Sukabumi mengalami kenaikan. “Harga cabai merah berbagai jenis naik,” kata Kepala Seksi Pengawasan Barang Strategis Diskumindag Kota Sukabumi, Rifki, Selasa (30/3).
Menurut Rifki, kenaikan harga ini dipengaruhi...