Petugas kesehatan menyimpan hasil tes usap Covid-19.

Tiga Warga Papua Terpapar Omicron

REPUBLIKA.CO.ID, PAPUA — Tiga warga di Papua dinyatakan positif Covid-19 varian Omicron dari 5 suspek yang sampelnya telah diuji di Laboratorium Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan (Litbangkes) Kementerian Kesehatan. Masyarakat pun diimbau tidak perlu panik dan tetap menjaga protokol kesehatan dengan ketat. (Laksa Mahendra/Fahrul...

Petugas Kepolisian berjaga di lokasi penutupan jalan di kawasan Kemang, Jakarta Selatan, Senin (7/2/2022). Polda Metro Jaya kembali memberlakukan pembatasan mobilitas masyarakat sebagai antisipasi kerumunan ditengah lonjakan kasus covid-19 di DKI Jakarta dengan melakukan penutupan  jalan dibeberapa titik di DKI Jakarta diantaranya Jalan Sudirman Thamrin, kawasan SCBD, Jalan Raya Kemang, Jalan Gunawarman - Senopati dan Jalan Suryo dari pukul 00.00 WIB hingga 04.00 WIB.

In Picture: Kasus Covid-19 Terus Melonjak, Pembatasan Mobilitas Kembali Diterapkan

REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA -- Petugas Kepolisian berjaga di lokasi penutupan jalan di kawasan Kemang, Jakarta Selatan, Senin (7/2/2022). Polda Metro Jaya kembali memberlakukan pembatasan mobilitas masyarakat sebagai antisipasi kerumunan ditengah lonjakan kasus covid-19 di DKI Jakarta dengan melakukan penutupan  jalan dibeberapa titik di DKI Jakarta diantaranya Jalan Sudirman Thamrin, kawasan SCBD, Jalan Raya Kemang, Jalan Gunawarman - Senopati dan Jalan Suryo dari...