Bawaslu

Bawaslu akan Evaluasi Kinerja Gakkumdu

REPUBLIKA.CO.ID, PANGKALPINANG --  Ketua Badan Pengawas Pemilu RI akan mengevaluasi secara nasional kinerja sentra Penegakan Hukum Terpadu (Gakkumdu) yang dibentuk menjelang pemilihan umum lalu. "Hal itu akan dilakukan jika sentra Gakkumdu yang dibentuk untuk menangani pelanggaran hukum pemilu tersebut tidak memiliki kontribusi yang efektif," kata Ketua Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) RI, Muhammad saat menghadiri kegiatan Gakkumdu Bangka Belitung di Pangkalpinang,...